“Social Community” turut meriahkan Karnaval Budaya Kota Malang Peringatan HUT RI Ke-78

UNITY IN DIVERSITY – PERSATUAN DALAM KEBERAGAMAN Sabtu, 26 Agustus 2023 – Melibatkan sebanyak 250 orang peserta, Dinas Sosial P3AP2KB menjadi partisipan terbanyak dan terbesar pada even Karnaval Budaya Kota Malang dalam rangka Peringatan HUT RI Ke-78. Terdiri dari Komunitas Forum Anak, Pekerja-Pekerja Sosial, Insan Genre (Generasi Berencana), PLKB (Petugas Lapangan Keluarga Berencana), Tenaga Kesejahteraan Sosial …

Teruskan membaca

Pelayanan Dinas Sosial P3AP2KB Hadir di MPP Kota Malang

Semoga lebih banyak masyarakat yang terbantu dengan hadirnya kami di MPP.. yukkk nawak sosial, kami tunggu kehadiran kalian di MPP.. ?

Capaian Pelayanan KB Kota Malang (s.d. Agustus 2023)

Penguatan Pencatatan dan Pelaporan Cakupan Pelayanan KB di Aplikasi New Siga (Sistem Informasi Keluarga) bagi Klinik/Faskes Kota Malang

Kamis, 16 Februari 2023 – Berlangsung di Hotel Aria Gajayana Malang, Dinas Sosial P3AP2KB Kota Malang melalui Bidang Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana melaksanakan Penguatan Pencatatan dan Pelaporan Cakupan Pelayanan KB di Aplikasi New Siga (Sistem Informasi Keluarga) bagi Klinik/Faskes Kota Malang. Secara khusus kegiatan ini mengundang petugas klinik/faskes yang bertugas sebagai administrator penginputan data …

Teruskan membaca

Sarasehan Bulan Bakti Karang Taruna Kota Malang

Dinsos P3AP2KB Kota Malang – 26 September 2022, Karang Taruna Kota Malang mengikuti kegiatan Sarasehan bulan bakti Karang taruna ke-62, Kegiatan Sarasehan ini dilaksanakan di Ex Kantor Dinas Sosial Kota Malang di hadiri dan dibuka oleh Walikota Malang, Sutiaji. Dengan dihadiri 120 peserta kegiatan sarasehan ini berjalan dengan hikmat dan lancar. “Kegiatan ini sebagai ajang …

Teruskan membaca

DINSOS P3AP2KB KOTA MALANG