Free Public Talk Build Up Social Suport To Empower People With Autisme Jumat, 5 juli 2024 DINAS SOSIAL P3AP2KB Kota Malang menyelenggarakan ruang diskusi publik yang dihadiri oleh keluarga penyandang disabilitas, FKD, komunitas disabilitas, perangkat kedinasan, serta masyarakat umum. Acara ini menghadirkan 2 narasumber yang berkompeten yakni Bapak Dony Sandito Widoyoko, S. Stp, M. Si …
Category: Berita
Bantuan Asistensi Rehabilitasi Sosial (ATENSI) Kluster Disabilitas di Kota Malang Provinsi Jawa Timur
Hallo #NawakSosial ??♀️ ? Rabu, 26 Juni 2024 Dinas Sosial P3AP2KB Kota Malang melalui Bidang Rehabilitasi dan Jaminan Sosial melakukan Penyerahan Bantuan Atensi pepada 318 Penyandang Disabilitas di Kota Malang Bantuan atensi merupakan bentuk bantuan non tunai kepada masyarakat pemerlu pelayanan kesejahteraan sosial. Kali ini target sasarannya adalah para penyandang disabilitas di Kota Malang. DINAS SOSIAL P3AP2KB …
Diseminasi Audit Kasus Stunting Semester I Tahun 2024
Hallo #NawakSosial ??♀️ ? Rabu, 26 Juni 2024 Diseminasi Audit Kasus Stunting Semester I Tahun 2024 Kegiatan rutin ini dilakukan setelah minilokakarya, pra audit kasus stunting, dan audit kasus stunting. Tujuannya adalah mendiseminasikan hasil dan evaluasi Audit Kasus Stunting pada sasaran berisiko di wilayah lokus untuk mencegah kejadian serupa di masa depan serta menyelesaikan kasus yang belum …
Selamat Hari Keluarga Nasional Ke 31 Tahun 2024
“Selamat Hari Keluarga Nasional ke-31 Tahun 2024! Dalam momentum yang istimewa ini, kita merayakan pentingnya peran keluarga dalam membentuk generasi yang tangguh dan berdaya saing. Tema tahun ini, ‘Keluarga Berkualitas Menuju Indonesia Emas,’ mengingatkan kita bahwa keluarga adalah fondasi utama bagi pembangunan bangsa yang kuat dan sejahtera. Melalui keluarga yang harmonis, penuh kasih sayang, dan …